Action Menu di tab Peserta Peserta Didik
action menu di tab Peserta Didik |
1. Sub Menu Tampilkan Data PD terhapus, Centang pada kotak kecilnya maka akan muncul nama peserta didik yang pernah dihapus/terhapus.Jika kosong, maka artinya kita tidak pernah menghapus nama peserta didik.
2. Action Menu PD; Unduh Excel
Fungsinya adalah untuk mengunduh dokumen berformat MS Excel Data Isian Seluruh Peserta Didik berdasarkan abjad. Tentunya sesuai dengan apa yang telah operator inputkan.
3. Action Menu ; Lanjutkan Data Periodik PD
Tombol ini berfungsi untuk menyalin semua Data Periodik Peserta Didik yg aktif dari Tahun Ajaran 2013/2014 semester 2. Pada dapodikdas 3.02 berfungsi untuk melanjutkan data periodik seluruh peserta didik ke semester genap 2014-2015
lanjutkan data periodik PD |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar